Jawaban Lengkap IPA Halaman 194-195 Kelas 9

Jawaban Lengkap IPA Halaman 194-195 Kelas 9 — Hai sobatku semuanya , salam giat belajar. Berikut jawaban tentang “Jawablah dengan benar pernyataan berikut” Muatan Pelajaran IPA kelas IX. Dengan adanya pembahasan ini diharapkan adik adik semuanya dapat memahami materi tentang Listrik Statis dalam Kehidupan Sehari-hari.

Lebih baik adik adik membaca dan memahami materinya terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal. Karena soal yang ada pada buku siswa berasal dari materi materi tersebut. Semakin adik adik sering membaca dan memahami materinya akan memudahkan dalam menyelesaikan soal- soalnya.

Setelah adik adik memahami materi barulah adik-adik mengerjakan soal yang terdapat dibawah ini. Sebelum adik adik mencocokkan dengan kunci jawaban yang telah kami sediakan, ada baiknya adik-adik mengerjakan dahulu soal tesebut secara mandiri maupun diskusi dengan teman.

Kami juga menyediakan pembahasan soal. Dan pembahasan berikut hanya berfungsi sebagai pembanding dan menyakinkan jawaban adik adik semuanya dangan jawaban yang sudah adik adik kerjakan.

Jawaban IPA Halaman 194-195 Kelas 9

Jawablah dengan benar pernyataan berikut

1. Perhatikan ilustrasi sebuah elektroskop netral berikut

Apabila elektroskop tersebut didekati oleh benda bermuatan negatif, apa yang akan terjadi?

Jawaban

Jika elektroskop netral didekati dengan benda bermuatan negatif, maka kedua daun elektrokop akan membuka (saling menjauh).

2. Dua buah muatan masing-masing q1 = 4 μC dan q2 = 8 μC terpisah sejauh 60 cm. Tentukan besar gaya yang terjadi antara dua buah muatan tersebut, gunakan tetapan k = 9 × 109 Nm2/C2!

Jawaban

Muatan 1 (q1) = 4 µC = 4 × 10-6 C
Muatan 2 (q2) = 8 µC = 8 × 10-6 C
Jarak kedua muatan (r) = 60 cm = 0,6 m
Ditanya: (F) gaya Coulomb kedua muatan…?
F = K . q1 . q2/r2
F = 9 × 10 9 . 4× 10-6 . 8× 10-6 / 0,6²
F = 288 x 10-3/36 x 10-2
f = 0,8 N
Jadi, gaya coulomb dua buah muatan tersebut adalah 0,8 N.

Baca Juga :  Jawaban Topik 7 Modul 6 Dimensi Bernalar Kritis

3. Gaya Coulomb yang dialami kedua muatan A dan B adalah sebesar 8 × 10-4 N. Jika besar muatan A dan B masing-masing sebesar 2 ×10-6 C dan 4 × 10-6 C, berapakah besar medan listrik

Jawaban

Diketahui

Besar gaya Coulomb (F) = 8 × 10-4 N
Besar muatan (q) A = 2 × 10-6 C
Besar muatan (q) B = 4 × 10-6 C
Ditanya: besar medan listrik (E) ?
Pembahasan: E = F /q
Keterangan:
E = kuat medan listrik (N/C)
F = gaya coloumb (N)
q = muatan listrik (C)
Jadi, besar medan listrik yang ditimbulkan oleh muatan A adalah:

EA = F / qA
EA = (8 x 10-4) / (2 × 10-6)
EA = 4 x 10² N/C

Besar medan listrik yang ditimbulkan oleh muatan B adalah:

EB = F / qB
EB = (8 x 10-4) / (4 × 10-6)
EB = 2 x 10² N/C
Jadi, besar medan listrik yang ditimbulkan oleh muatan A adalah 4 x 10² N/C dan oleh muatan B adalah 2 x 10² N/C.

4. Mengapa petir lebih sering menyambar pohon kelapa yang tinggi dibanding pohon mangga yang lebih pendek?

Jawaban

Petir adalah kilatan cahaya yang muncul akibat perpindahan muatan negatif (elektron). Hal ini bisa terjadi karena adanya beda potensial yang sangat besar antara dua awan yang berbeda atau antara awan dengan bumi.
Akibatnya, akan terjadi lompatan muatan listrik atau perpindahan elektron secara besar-besaran dari awan ke awan atau dari awan ke bumi
. Hal ini mengakibatkan petir lebih sering menyambar pohon yang lebih tinggi daripada yang lebih pendek karena hambatan listriknya lebih kecil.

5. Mengapa kelistrikan pada sel saraf pada umumnya tidak dapat diukur dengan menggunakan amperemeter biasa?

Jawaban

Kelistrikan pada tubuh berkaitan dengan komposisi ion yang terdapat dalam tubuh, bukan listrik yang mengalir seperti pada kabel listrik di rumah-rumah.
Listrik yang mengalir pun akan sangat kecil sehingga hal ini sangat sulit untuk diukur.

Baca Juga :  Kunci Mari Uji Kemampuan Kalian halaman 137 Makhluk Hidup IPA SMP Kelas 7

Penutup

Demikian pembahasan tentang Jawaban Lengkap IPA Halaman 194-195 Kelas 9. Semoga dengan adanya pembahasan diatas dapat membantu adik adik semuanya dalam belajar serta dapat dijadikan pembanding bagi jawaban yang sudah dikerjakan. Jangan lupa untuk selalu belajar dan berlatih agar lebih cepat dalam memahami materi. Semoga bermanfaat

Catatan  :

1. Konten ini dibuat untuk membantu serta membandingkan dengan hasil pekerjaan sendiri.
2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa siswi untuk mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Baca Juga

Kunci Jawaban IPA Halaman 212 213 214 Kelas 9
Kunci Jawaban IPA Halaman 210-211 Kelas 9
Kunci Jawaban IPA Halaman 205-206 Kelas 9
Jawaban Lengkap IPA Halaman 202-203 Kelas 9
Jawaban Lengkap IPA Halaman 192 193 194 Kelas 9